-->

Type something and hit enter

MajalahObat.blogspot.com Hal itu dilandaskan oleh sebuah kepercayaan bahwa setiap bulan pastilah setiap individu akan memangkas rambutnya karena sudah tak rapi, gondrong, tak sesuai model, dan lain sebagainya yang ujung-ujungnya ia tak percaya diri. Ada beberapa kendala yang dihadapi oleh bisnis potong rambut ini ialah sepi pengunjung karena biasanya pelanggan tak merasa puas terhadap hasil cukur yang biasanya disebabkan oleh minimnya peralatan tukang cukur rambut, pencukur kurang ramah dalam melayani, tempat cukur tak bersih atau nyaman. maka inilah beberapa di bawah ini alat cukur rambut yang tepat untuk pertanyaan anda selama ini. simak dibawah ini :

Merk Dan Harga Mesin Cukur Rambut Elektrik Tanpa Kabel


  • 1. WAHL ProLithium Cordless Taper Solusi Mati Listrik
Merk Dan Harga Mesin Cukur Rambut Elektrik Tanpa Kabel Dan Pakai Kabel

Awas Mati Listrik! Cukur Kepala pelanggan baru Separoh, Mungkin Anda sebagai pengusaha atau pebisnis pangkas rambut atau Barbeshop akan direpotkan jika tiba-tiba listrik mati, apalagi di saat bersamaan Anda sedang mencukur rambut pelanggan Anda. Bisa dibayangkan baru setengah jalan proses pencukuran, mesin wahl super taper classic series corded seketika berhenti bekerja.
Namun jangan panik! ada cara gampang untuk menanggulangi apabila kejadian diatas terjadi, solusinya yaitu dengan mempunyai alat cukur cordless (tanpa kabel) atau yang lebih murah lagi memakai alat cukur manual seperti clipper kodok yang sudah saya posting alatnya beberapa waktu yang lalu.

Khusus bagi Anda pengusaha pangkas rambut, mempunyai alat cukur cordless adalah wajib. Kini telah tersedia alat cukur tanpa kabel dari merek WAHL yaitu Wahl ProLithium Series Cordless Taper, alat ini direkomendasikan untuk dipakai di pangkas rambut, salon dan barbershop. Dengan teknologi baterai lithium ion, alat cukur ini bisa bekerja selama 90menit dengan lama ngecharge 120menit, sangat cukup sementara untuk mencukur ketika mati listrik. Harga Sekitar Rp 275.000 Di lazada indonesia.

Alat cukur Wahl ProLithium Series mempunyai desain yang ERGONOMIC yaitu desain yang ringan dan mudah di pegang sehingga hasil pencukuran maksimal. dari sisi pisau dengan teknologi CHROME BLADE-Chrome-plated precision blade set, secara lengkapnya, spec dari alat ini sebagai berikut:

  • Art.No.: 4219-0470
  • Battery Charging Time: 120 min
  • Battery Operating Time: 90 min Li-Ion
  • Blade: fixed, Chrome Blade with taper lever
  • Cutting Length: 1 – 3.5 mm
  • Cutting Width: 40 mm
  • Drive: DC motor, 5,500 rpm
  • Mains Voltage: 100-240 V

Dalam paket Anda akan mendapatkan:

  • Clipper prolithium cordless taper
  • Sisir wahl
  • Sepatu sisir 4 ukuran berbeda
  • Kuas pembersih
  • Minyak pelumas
  • Adaptor charger dengan kabel
  • Buku petunjuk dan kartu garansi
Baca Juga Ini: Alat Potong Rambut Listrik Pria Terbaik Yang Bagus
Apa Vitamin Untuk Rambut Rontok Parah Dan Berketombe Serta Kering

  • 2. Mesin Cukur Rambut Elektrik Tanpa Kabel Hair Clippers HTC738

Merk Dan Harga Mesin Cukur Rambut Elektrik Tanpa Kabel
Hair Clippers HTC738 adalah Alat Cukur rambut profesional yang bisa dicharge (diisi ulang baterainya) dan berkualitas tinggi dan terbaik dikelasnya, sering digunakan oleh pencukur rambut profesional.

Tidak perlu lagi terganggu oleh kabel yang melilit karena bisa digunakan tanpa harus tersambung listrik, berkat rechargeable battery-nya.

Cara mengisi power atau mencharge ada dua pilihan, dengan colok langsung ujung charger ke Clipper atau pakai Dudukan charge yang sudah tersedia dalam pakaet ini.

Pisau mesin cukur rambut ini terbuat dari bahan stainless steel sehingga akan terhindar dari karat.

Pada mata Clipper terdapat 4 buah penyangga dengan 4 hasil cukuran rambut atau ukuran yang berbeda yaitu:

* Ukuran 3mm
* Ukuran 6mm
* Ukuran 9mm
* Ukuran 12mm.

Jika ingin memotong plontos (botak licin) jangan gunakan penyangga mata Clipper (tanpa sepatu).

Bila pisau cukur terasa kurang tajam, teteskan minyak pelumas yang telah disediakan dalam paket penjualannya. Harga Sekitar Rp 275.000 Di lazada indonesia.

Kelengkapan satu set :

* 1 buah Hair Clippers
* 1 botol minyak pelumas
* 1 buah kuas pembersih
* 1 buah kabel untuk charge
* 1 buah dudukan untuk mencharge
* 4 sepatu (sisir Clip On) dengan ukuran berbeda-beda.

  • 3. Cukur Rambut Merek Nova Tanpa Kabel


Penjelasan Produk

Alat Cukur Pangkas Rambut Elektrik NOVA NHC 6001 Tanpa Kabel

Nova NHC-6001 Hair Clipper Alat Cukur Rambut, Kumis, Jenggot, dll
MESIN CUKUR RAMBUT merk NOVA NHC 6001 adalah mesin cukur rambut Professional yang bisa di cas / charge dan berkualitas bagus , sering di gunakan oleh pencukur rambut profesional.

KELEBIHAN MESIN CUKUR RAMBUT merk NOVA NHC 

-Pisau mesin cukur rambut ini terbuat dari bahan stainless steel sehingga akan terhindar dari karat.
-Bisa di cas / Rechargeable
- Memiliki sisir clip-on yang mudah disesuaikan ( sebagai kepala penutup pisau ) yang bisa di geser
ke atas atau bawah sehingga rambut dapat dipotong untuk 4 ukuran panjang yang berbeda mulai dari sekitar 3 mm sampai 6 mm. Posisi clip-on sisir lampiran dari pemotongan kepala menentukan panjang potongan rambut.

PENGGUNAAN MESIN CUKUR RAMBUT merk NOVA NHC 

Alat Cukur Rambut NOVA yang disediakan oleh produsen belum siap untuk digunakan. harus di cas dulu sebelum digunakan.Peringatan! MESIN CUKUR RAMBUT ini harus di cas pada tegangan listrik 110-220V 50Hz / 60Hz , dan ketika MESIN CUKUR RAMBUT sedang diisi, switch ( tombol power) harus ditetapkan pada "0" atau dalam keadaan mati . Untuk pengecasan awal masa pengisian sekitar 16 jam.
-setelah pengisian Alat Cukur Rambut NOVA siap digunakan dan dapat digunakan dengan atau tanpa menggunakan klip-on / sisir .
-Jika Alat Cukur Rambut NOVA ingin menggunakan klip-on / sisir , anda tinggal menggeser klip on / sisir ke atas. Pastikan ketika anda ingin melepas atau memasang klip on / sisir Alat Cukur Rambut NOVA harus dalam keadaan mati / off.

Kelengkapan Alat Cukur Rambut NOVA NHC Mesin cukur rambut

- Minyak
- Kabel Charger / casan
- Sikat pembersih
Harga Sekitar Rp65.000


Merk Dan Harga Mesin Cukur Rambut Elektrik Pakai Kabel



  • 1. Alat Potong Rambut Listrik Heles Magnetic HCL-001W professional


Heles Hair Clipper HL001W adalah alat pencukur rambut elektrik dengan pisau baja dan motor magnetik sehingga dapat mamangkas rambut dengan kinerja tinggi dan dapat memotong dengan tingkat presisi yang maksimal. Desain ergonomis membuat nyaman di pakai dan tentunya praktis ketika digunakan. Alat cukur ini cocok bagi Anda untuk ditempatkan di Salon atau tukang pangkas rambut atau dirumah sebagai bagian bagian dari penghematan. Warna yang Hitam elegan menambah daya tarik dan terkesan sangat kokoh. Produk ini Asli dari HELES BEAUTY Product dengan Garansi 1 tahun.

Feature:

-Kinerja tinggi dan tahan lama
-padauan pisau professional
-Motor Magnetik
-Memotong dengan tingkat presisi yang maksimum
-dengan tingkatan yang dapat diatur untukberbagai macam panjang dan gaya berbeda
-6 sisir panduan
-Dilengkapi dengan kait untuk menggantung
-Desain yang tipis dan ramping
-Cocok untuk Salan dan pemakaian di rumah

Isi dalam paket:

-1 Buah Alat Pencukur HELES HCL-001W
-Pelindung Pisau
-Minyak Pelumas
-Sisir
-Sikat Pembersih
-6 Buah Sisir Pemangkas
-1 Buah Gunting
-Panjang kabel: 180 cm
-Dengan alat pencukur rambut ini Anda dapat memotong rambut dengan rapi, cepat dan praktis.
Harga: Rp.210.000

  • 2. Alat Cukur Bagus Merek Jinghao


Deskripsi Produk

Alat cukur Jinghao JH 4616/ 4608 adalah alat cukur yang sering digunakan di barber shop, salon, ataupun di tukang pangkas rambut biasa.

Alat cukur Jinghao ini menggunakan kabel yang harus dicolokin ke listrik saat digunakan mencukur, makanya menghasilkan kemampuan mencukur yang powerfull.

Pada mata Clipper terdapat 4 buah penyangga dengan 4 hasil cukuran rambut atau ukuran yang berbeda yaitu:

* No.1 (3mm)
* No.2 (6mm)
* No.3 (9mm)
* No.4 (12mm)

Jika ingin memotong plontos (botak licin) jangan gunakan penyangga mata Clipper (tanpa sepatu).

Alat cukur Jinghao ini bentuknya sedang, Panjang: 18cm, lebar: 5cm,

Kelengkapan:
Alat cukur Jinghao,
Mata Clipper 4 bh,
sikat kecil,
minyak pelumas,
sisir,
gunting sedang
dan panduan.

Untuk minyak pelumas bisa juga menggunakan minyak kelapa atau minyak lainnya.
Harga Sekitaran Rp 60.000

Sekian Ulasan Kami tentang Merk Dan Harga Mesin Cukur Rambut Elektrik Tanpa Kabel Dan Pakai Kabel  Semoga bermanfaat ya.. terimakasih MajalahObat.blogspot.com

Click to comment